Khasiat dan Penyebab Batu Ijo Garut Menjadi Mahal
Menerangkan penglihatan dan menjaga kesehatan
mata
Menambah stamina, daya tahan tubuh
Meningkatkan harapan serta
optimisme
Menenangkan pikiran serta perasaan

Batu akik asal garut
memang sudah terkenal dikalangan masyarakat atau koektor batu akik karena jenis
batu beragam dan harganya sangat mahal. Seperti batu akik asal Garut yang satu
ini jenis batu ijo garut diberi namanya karena warnanya ijo kali ya jadi disebut
ijo garut.

Nah sahabat itulah yang saya jelaskan tentang batu ijo garut
yang sangat khas dengan keindahannya warna ijo dan mempunyai serat yang cantik
dan menjadikan harganya sangat mahal karena batu ini sangat langka dan susah
dicarinya.

Batu ijo Garut yang satu ini memiliki keindahan yang khas
dengan warna ijonya ditambah serat-serat yang terkandung didalamnya dan harganya
mencapai two hundred juta rupiah sahabat. Seperti yang akan saya jelaskan
dibawah ini tentang batu akik ijo garut dan semoga infonya bermanfaat buat
semua.

Garut hijau atau sering pula disebut Garut Ijo, adalah batu mulia
yang masuk dalam keluarga Calcedony. Ia memiliki tingkat kekerasan 6,5 7 dalam
skala Mohs, Batu garut hijau atau Green Calcedony ini sudah lama dikenal di
Indonesia. Pesonanya makin terangkat seiring dengan makin maraknya dunia batu
mulia akhir-akhir ini. Walaupun saat ini muncul banyak batu mulia baru yang
mengorbit seperti Keladen Pacitan, Sungai Dareh, Biru langit Baturaja, tetapi
Batu Garut Hijau masih memiliki tempat tersendiri di hati penggemar dan
kolektornya.

Gambar batu ijo garut (sumber : google.com)

Batu
garut hijau sering pula disebut sebagai Natural chalcedony, karena warnanya yang
hijai average. Banyak orang percaya bahwa batu garut hijau memiliki khasiat
tertentu untuk kesehatan dan keberuntungan bagi pemakainya. Entahlah sampai
dimana kebenaran mitos tersebut. Yang pasti, jika beberapa tahun yang lalu anda
memiliki banyak koleksi batu garut hijau, dan sekarang anda ingin melepasnya ke
pasaran, maka anda akan mendapatkan keberuntungan. Jelas aja Karena harga batu
garut hijau apalgi yang sudah kristas, saat ini telah naik beberapa kali lipat
dari tahun-tahun sebelumnya.

Penyebab batu ijo garut menjadi mahal
harganya, diantaranya :

Khasiat batu ijo garut, diantarnya :

Batu
akik garut hijau adalah salah satu jenis cheldony semi kuarsa yang berasal dari
pulau jawa dan memiliki bahan dasar yang serupa dengan batu bacan, dan apabila
dianalisa pada kristal batu memiliki perbedaan. Sedangkan masalah perbandingan
keindahan dengan warna batu hijau lainnya tentu saja tidak ada bandingnya bahkan
dari sisi harganya sendiri, harga batu cincin hijau garut dipasaran bisa
mencapai Rp. 5 juta rupiah.

Batu Ijo Garut Super sangat langka , kenapa
dikatakan langka ? karena proses untuk mendapatkan rough batu ijo first well
worth memerlukan waktu yang cukup lama seperti pada proses penggalian yang
memakan waktu hingga 2 sampai three tahun, dari 1 x penggalian hanya
menghasilkan rough puluhan kilo saja, sementara dari rough puluhan kilo tersebut
hanya menghasilkan three-5 kg Ijo Garut kualitas first well worth.
Besarnya
biaya operasional penggalian, untuk satu lokasi galian biasanya dikerjakan
antara 4 5 orang secara bergiliran, dengan kurun waktu yang cukup lama tentu
memakan biaya yang tidak sedikit seperti untuk biaya pembelian alat alat seperti
pahat, palu dan perkakas pendukung lainnya, kerasnya batuan saat penggalian
membuat para penggali kesulitan dan menghabiskan beberapa pahat.
Banyak
diburu WNA seperti dari negara Taiwan, Korea, dan China, mereka rela datang
langsung ke lokasi Bungbulang, tidak sedikit dari para pendatang yang sengaja
menuju Bungbulang dengan harapan bisa mendapatkan batu ijo garut kualitas first
well worth namum terlebih dahulu harus berhadapan dengan para pemburu kolektor
lokal baik dari jakarta maupun sulawesi, sehingga sering kali terjadi lelang di
tempat dengan harga bid yang sangat tinggi.
Kualitas Batu yang sudah teruji
diantarnya memiliki tingkat kekerasan pada mineral skala Mohs Topaz dengan
kandungan kristal chrysoprase, Menurut kabar dari beberapa ahli gemologis di
indonesia jenis batu ini hanya dihasilkan dari daerah garut yaitu tepatnya Kec.
Bungbulang.

Incoming search terms:

  • khasiat batu garut hijau botol (21)
  • batu ijo garut (14)